Laman

Kamis, 16 Juni 2011

Lencana Daerah


Pada posting kali ini kita akan membahas tentang Lencana Daerah. 

Lencana daerah merupakan salah satu Tanda Pengenal Dalam Gerakan Pramuka. Tanda ini termasuk tanda satuan yakni tanda pengenal yang menunjukkan tempat di mana pramuka tergabung.
Lencana Daerah Kwarda XI Jawa Tengah



Setiap daerah atau kwarda mempunyai Lencana Daerah sendiri. Lencana daerah  menunjukan ciri dan identitas diri masing – masing daerah. Lencana Daerah berbentuk gambar, biasanya di dalamnya terdapat gambaran tentang apa yang menjadi kebanggan daerah tersebut. misal : Jawa Tengah dengan Borobudurnya atau Surabaya dengan Tugu Pahlawannya.

Lencana daerak dipasang di bagian lengan baju sebelah kiri. Dibawah tanda wilayah dan tanda Gudep.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar